-->

Tutorial Install TWRP dan Root Huawei Nova 2i Terbaru 2018

- 00:28
advertise here
advertise here


     Halo Sobat TeknoArt Kali ini kita bakal sharing cara untuk Install TWRP dan Root Huawei Nova 2i, pasti kita udah engga asing lagi ya dengan Devices yang satu ini. Yuk langsung kita bahas bagaimana cara untuk Install TWRP dan me-root Huawei Nova 2i. Tapi kalian juga harus memahami resiko dalam hal Rooting dan install TWRP ya guys.
  • Extract File yang sudah di download tadi dalam satu folder
  • Install Huawei USB Driver yang ada di dalam file yang kita extract tadi
  • Jalankan Aplikasi " abd-setup-1.4.3 ". Akan muncul pop-up sebanyak 3 kali dan cukup ketik "Y" pada tiap pop-up. Hal ini dilakukan untuk meng-install Android Debug Bridge pada PC/Laptop yang kita gunakan
  • Sambungkan Smartphone ke PC menggunakan kabel USB bawaan/USB yang bisa membaca Smartphone kita
  • Pada Folder hasil extract diatas, klik dan tahan tombol "Shift" kemudain "Klik Kanan" pilih "Open Command Windows Here".
  • Akan tampil menu CMD (Command Prompt) kemudian ketik "adb reboot bootloader" kemudian tekan "Enter". Smartphone akan reboot dan masuk kedalam "Fastboot Mode"
  • Pada Mode "Fastboot Mode" ketik "fastboot flash recovery TWRP-N7-G52017.img" untuk meng-install TWRP Recovery pada Huawei Nova 2i
  • Tekan dan tahan tombol "Power" kemudian tekan "tombol vol bawah" untuk me-restart Smartphone
  • Saat Smartphone dalam keadaan Booting, tekan dan tahan secara bersamaan tombol "Power" dan "Vol Atas" untuk memasuki mode TWRP Recovery
  • Didalam mode TWRP pilih "install" dan pilih "SuperSu.zip" dari file hasil extract diatas
  • Setelah "SuperSu" terpilih, tinggal "Swipe to Install"
  • Setelah proses instalasi, kembali ke "TWRP Recovery" Main Menu, kemudian pilih "Reboot" lalu "System Reboot"
  • Tunggu sampai selese proses reboot smartphone kita, dan Seleasai...

Itulah tahapan dalam melakukan install TWRP Recovery dan Root Smartphone Huawei Nova 2i, cukup mudah bukan? semoga tutorial ini berguna ya bagi sahabat TeknoArt, selamat mencoba ya. Terimakasih Banyak..

Artikel terkait : Tutorial, TWRP Recovery, Huawei, Huawei Nova 2i, Root
Advertisement advertise here

2 comments

avatar

Terima kasih om.. Cara Unlock Boot Loader Huawei Nova 2i linknya tdk bisa di buka.

avatar

Saya tiap flast fastboot twrp recovery nya selalu failed.. Apakah tidak cocok twrp nya?
Btw bagi link download twrp nova 2i


EmoticonEmoticon

 

Start typing and press Enter to search